Tutorial Flashing Oppo a37f Lengkap dan Mudah Terbukti Work 100%

Samehada – Halo sobat Flasher kali ini daku akan membagikan tutorial dan cara paling mudah untuk Flashing oppo a37f. dan firmware yang samehada.my.id yang akan dibagikan ini berlaku untuk:

  • Lupa Pola Oppo A37f
  • Blank setelah Flash
  • Getar setelah Flash

Perlu diketahui bahwa Oppo A37f ini ketika anda Lupa Kunci atau sandinya Tidak bisa menggunakan Opsi recovery atau biasa orang awam dikenal dengan sebutan tiga jari untuk menghapusnya. karena dalam mode recovery oppo a37f anda harus memasukkan sandi/pola kunci juga.

Langkah yang tepat untuk menghapus sandai/pola oppo a37f adalah menggunakan PC/Komputer. Berikut File yang harus disediakan:

Driver

Driver Qualcomm : https://bit.ly/3CCsciO 
Size 10MB

Firmware

Firmware : https://bit.ly/3CJBtpu 
Size 1,3GB

Tambahan, Jika kalian telah mendownload Firmware Oppo a37f dan Msm download toolnya tidak berfungsi karena dianggap Virus oleh Pc anda. silahkan samehada.my.id sudah menyediakan 2 file nya saja yaitu msmDownloadtool dan md5sum. file berbentuk .exe ya. karena ketika file yang telah anda download namun msmdownloadtoolnya tidak ada respond ketika melakukan flashing. saya sudah mempraktikkannya sendiri. jika saya full download firmwarenya kan lebih dari 1GB. namun jika anda sudah ada firmwarenya dan hanya membutuhkan msm dan md5sumnya saja ukurannya cukup kecil tidak sampai 1MB. berikut File nya.

Msm : https://bit.ly/3x6kdcN 
Size 1MB

Tutorial dan Langkah Flash Oppo A37f yang Lupa Pola, Blank setelah Flash, Getar setelah Flash

1. Buka Folder Firmware Oppo A37f yang telah di Download

2. Klik 2x/ Buka Msm8x39DownloadTool

3. ada 2 metode

  1. Klik Start setelah Oppo a37f Tersambung ke pc
  2. Klik Start Keudian Koneksikan Oppo A37f ke PC

Bebas si, namun yang biasa saya gunakan adalah Klik Start Kemudian Kenekkan Oppo A37f.

4. Setelah Terkonekan Flashing akan Berjalan Secara Otomatis.

5. Tunggu sampai Selesai, Untuk Tanda selesainya seperti Gambar dibawah ini.

Semoga Bermanfaat Artikel Cara Flash Oppo a37f yang dibagikan blog samehada.my.id bisa Bermanfaat. Terimakasih Telah Berkunjung dan sampai Jumpa di mblaem2 selanjutnya.

Related Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *